
Kali ini saya akan sedikit berbagi ilmu tentang kebutuhan seksual. Kebutuhan seksual ini adalah kebutuhan dasar manusia yang berupa ekspresi perasaan dua orang indivudu secara pribadi yang saling menghargai, memperhatikan, dan menyangi sehingga terjadi hubungan timbal balik (feed back) antara kedua individu tersebut.
Seksualitas merupakan bagian integral dari kehidupan manusia. Seksualitas di defenisikan sebagai kualitas manusia, perasaan paling dalam, akrab, intim dari lubuk hati paling dalam, dapat pula berupa pengakuan, penerimaan dan ekspresi...